Salah satu jalan untuk mendapatkan ilmu dengan banyak membaca. Membaca di sini baik dalam ilmu dunia maupun ilmu agama. Dengan metode membaca cepat, bahan bacaan yang begitu banyak bisa dibaca dengan cepat dalam waktu singkat. Beberapa Tips untuk membaca cepat dapat kamu ikuti.. salah 5 nya ada disini...
1- Percepat:
Bagian yang sudah kita pahami bisa dipercepat dalam membaca. Bahkan bagian yang terasa tidak penting bisa dilompati.
2- Perlambat:
Bagian yang terasa sulit dipahami, cara membaca diperlambat agar dapat memahami istilah baru dan sulit.